Thursday, May 10, 2012

FIFA World Ranking Bulan Mei 2012 | Klasemen FIFA Mei 2012

Daftar Peringkat FIFA Bulan Mei 2012 - FIFA telah merilis daftar klasemen atau peringkat negara-negara anggota FIFA bulan Mei 2012 pada tanggal 9/5/2012 kemarin. Hasilnya berikut ini 15 negara yang masuk dalam top 15 CocaCola World Ranking.

1. Spanyol
2. Jerman
3. Uruguay
4. Belanda
5. Portugal
6. Brazil
7. Inggris
8. Kroasia
9. Argentina
10. Denmark
11. Russia
12. Italia
13. Chili
14. Yunani
15. Pantai Gading

Dari 15 negara di atas tak satupun wakil AFC yang masuk jajaran top 15. Jepang dan Korea Selatan yang memiliki peringkat paling tinggi hanya mampu berada di posisi ke-30 dan 31.

Sementara peringkat Indonesia kian terpuruk di Ranking FIFA terbaru Indonesia bulan Mei 2012 ini. Kini Indonesia berada di peringkat 151, berada di bawah peringkatnya Filipina (148) dan Nepal (149). Bisa dibayangkan bagaimana terpuruknya persepakbolaan Indonesia harus kalah peringkat dari nepal dan Filipina yang tak memiliki budaya sepakbola yang kuat.

Untuk ranking negara-negara Asia Tenggara lainnya seperti Malaysia dan Singapura masing berada di bawah Indoneisa. Malaysia di peringkat 153 dan Singapura berada di peringkat 158. Namun Thailanda dan bahkan Vietnam telah jauh meninggalkan Indonesia dalam FIFA World Rangking Mei 2012, Thailand di peringkat 141 sementara Vietnam sudah menembus peringkat 97.

2 comments:

  1. kenapa ya Malaysia dan singapura yg belakangan sering menang lawan indonesia tp peringkatnya dibawah indo. sementara philipine sering kalah ama indo. kalo vietnam bisa diatas thailand tuh karena apa coba???

    ReplyDelete
  2. yg penting indonesia telah berusaha!

    ReplyDelete