Chievo vs Roma yang akan digelar di stadion Marc'Antonio Bentegodi di kota Verona, Italia.
Hingga pertandingan ke-35, Chievo hanya mampu bertengger di peringkat 12 dengan raihan 44 poin. Sementara AS Roma yang juga telah menjalani 35 laga musim ini, bisa bertengger di peringkat ketujuh dengan koleksi 51 poin.
Rekor pertemuan Chievo vs Roma :
08/01/12 (SEA) Roma 2 - 0 Chievo
23/04/11 (SEA) Roma 1 - 0 Chievo
05/12/10 (SEA) Chievo 2 - 2 Roma
16/05/10 (SEA) Chievo 0 - 2 Roma
10/01/10 (SEA) Roma 1 - 0 Chievo
03/05/09 (SEA) Roma 0 - 0 Chievo
07/12/08 (SEA) Chievo 0 - 1 Roma
Lima pertandingan terakhir Chievo :
07/04/12 (SEA) Chievo 3 - 2 Catania
11/04/12 (SEA) Chievo 0 - 1 Milan
22/04/12 (SEA) Chievo 0 - 0 Udinese
25/04/12 (SEA) Atalanta 1 - 0 Chievo
29/04/12 (SEA) Cagliari 0 - 0 Chievo
Lima pertandingan terakhir Roma :
07/04/12 (SEA) Lecce 4 - 2 Roma
12/04/12 (SEA) Roma 3 - 1 Udinese
23/04/12 (SEA) Juventus 4 - 0 Roma
25/04/12 (SEA) Roma 1 - 2 Fiorentina
29/04/12 (SEA) Roma 2 - 2 Napoli
Prediksi susunan pemain Chievo vs Roma :
Sorrentino, Drame, Dainelli, Frey, Acerbi, Bradley, Luciano, Sammarco, Pellssier, Thereau, Paloschi.
Prediksi susunan pemain Chievo vs Roma :
Lobont, Heinze, Rosi, Kjaer, Taddei, Gago, Pjanic, Marquinho, Totti, Bojan, Borini.
Dan ini dia prediksi pertandingan Chievo vs Roma versi 1ndonezia :
CHIEVO 1 vs 2 ROMA
No comments:
Post a Comment