Hasil Pilkada Jakarta 2012 | Hasil Pilgub DKI Jakarta 2012 - Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur DKI Jakarta putaran pertama telah digelar dan sukses dilaksanakan. Walaupun masih terdapat kekurangan dari pelaksanaan Pilkada Pemilihan Gubernur dan Wakilnya tersebut, arah menuju perubahan yang lebih baik terbuka lebar.
Dua pasangan yang mendominasi Pilgub DKI Jakarta tahun 2012 adalah pasangan incumbent Foke-Nara serta pasangan muda Jokowi-Ahok. Jokowi-Ahok bahkan mengalahkan perolehan suara Foke-Nara, walaupun masih dari data Quick Count, bukan real count KPUD Jakarta.
Berikut ini, hasil Quick Count Pilgub DKI Jakarta yang diperoleh dari detik.com :
PRISMA :
1. Foke-Nara: 34,58 %
2. Hendardji-Riza: 1,73 %
3. Jokowi-Ahok: 42,69 %
4. Hidayat-Didik: 11,57 %
5. Faisal-Biem: 4,89 %
6. Alex-Nono: 4,54 %
Jaringan Suara Indonesia (JSI)
1. Foke-Nara: 34,42 %
2. Hendardji-Riza: 1,88 %
3. Jokowi-Ahok: 41,97 %
4. Hidayat-Didik: 11,4 %
5. Faisal-Biem: 5,15 %
6. Alex-Nono: 5,16 %
STEKPI
1. Foke-Nara: 34,38 %
2. Hendardji-Riza: 1,98 %
3. Jokowi-Ahok: 40,49 %
4. Hidayat-Didik: 12,58 %
5. Faisal-Biem: 5,11 %
6. Alex-Nono: 5,47 %
Lingkaran Survei Indonesia (LSI)
1. Foke-Nara: 34,17 %
2. Hendardji-Riza: 1,82 %
3. Jokowi-Ahok: 43,04 %
4. Hidayat-Didik: 11,77 %
5. Faisal-Biem: 4,83 %
6. Alex-Nono: 4,37 %
Indobarometer
1. Foke-Nara: 33,8 %
2. Hendardji-Riza: 2,6 %
3. Jokowi-Ahok: 42,2 %
4. Hidayat-Didik: 11.5 %
5. Faisal-Biem: 5,1 %
6. Alex-Nono: 4,7 %
siapaun yang menang semoga bisa memberikan yang terbaik amin
ReplyDelete