Bocoran Soal Tes CPNS 2013 - Salah satu metode yang digunakan panitia seleksi penerimaan calon pegawai negeri sipil tahun 2013 dalam tes CPNS adalah dengan menggunakan sistem Compter Assisted Tes. Setiap peserta tes diberi komputer dalam ruangan tes kemudian menjawab langsung pertanyaan Tes Kompetensi Dasar (TKD) yang ada di layar komputer tersebut.
Sistem ini adalah merupakan sistem yang baru tahun ini dipergunakan dalam tes CPNS. Ini merupakan sistem yang paling ampuh untuk mengatasi percaloan dalam perekrutan CPNS. Dengan CAT akan menjadi sulit bagi pembocor soal sebab semua soal terintegrasi dan teracak berdasarkan sistem komputerisasi.
Jadi download bocoran soal tes CPNS 2013 dengan CAT sangat sulit. Bahkan dengan mengahadapi soal di depan komputer CAT yang disediakan pun anda tak akan bisa menghafal satu per satu soalnya. Sebab waktu yang diberikan sangat singkat untuk menganalisa, anya otak cerdas dan kemampuan di atas rata-rata yang akan mampu menghafal soal-soalnya.
Jadi bagi anda yang ingin mengetahui bocoran soal CAT tes CPNS 2013 silahkan belajar saja mengenai wawasan kebangsaan, memperbanyak pengetahuan umum dan membaca kembali buku-buku yang sesuai dengan kompetensi dasar anda.
No comments:
Post a Comment